Sabtu, 08 Januari 2011

PENYUSUNAN BUSINESS PLAN (RENCANA USAHA)


RENCANA BIDANG PEMASARAN

1)      Product
Product yang saya akan pasarkan asli dari kreativitas saya yang mengikuti perkembangan mode saat ini dengan kualitas dan kuantitas yang terjaga.memakai bahan asli dalam negri dengan kualitas internasional.
2)      Price
Harga akan di sesuaikan dengan seberapa rumit produk,seberapa bagus kualitas produk,seberapa sulit bahan produk di dapatkan,tempat yang akan dipasarkan contohnya seperti luar jawa atau luar negri di sesuaikan biaya produksi.
3)      Promotion
Promosi akan di lakukan melalui internet seperti jejaring social atau mempunyai situs shoping online.melalui iklan baik tv maupun radio.bahkan menyebarkan brosur ke berbagai tempat.
4)      Place / distribution
Akan memesarkan produk yang mencakup dalam negri dan akan berusaha untuk mermbah pasar luar negri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar